Pakar Telematika Roy Suryo berharap hasil analisis ijazah Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi) yang dilakukan dirinya dapat mengubah hasil penyelidikan Direktorat Tindak Pidana Umum Bareskrim Polri.