Sebuah kasus kekerasan seksual mengguncang komunitas ultraortodoks Israel. Tersangka sukarelawan di sebuah kota yang mayoritas penduduknya beragama Yahudi.