Pakar Hukum dan Aktivis Soroti Bahaya Kriminalisasi dalam Kasus Hasto Kristiyanto

Wait 5 sec.

JPNN.com, SURABAYA - Kelompok aktivis, praktisi hukum, dan akademisi yang tergabung dalam Api Aksara Study Club menggelar diskusi mendalam mengenai proses hukum terhadap Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto. Forum ini menyoroti potensi kriminalisasi hukum yang bisa berdampak pada sistem demokrasi.