Diminta Bayar, Warga Bekasi Jadi Korban Penipuan Lembaga Penyalur Kerja

Wait 5 sec.

JPNN.com, BEKASI - Polisi menerima laporan sejumlah warga Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, menjadi korban penipuan Lembaga Penyalur Kerja (LPK) Januar Persada Nusantara.