jogja.jpnn.com, YOGYAKARTA - PSIM Yogyakarta, klub promosi yang akan berlaga di Super League musim 2025/2026, terus aktif di bursa transfer dengan mendatangkan total 17 pemain baru.