REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA, – Pemungutan suara untuk penghargaan The Best FIFA 2025 resmi dibuka pada Kamis (6/11) waktu setempat. Penghargaan ini akan menentukan pemain hingga pelatih terbaik selama setahun terakhir....