Rusia Sebut Rencana Uji Coba Nuklir AS Berisiko Membahayakan Dunia

Wait 5 sec.

Pernyataan Presiden AS Donald Trump tentang uji coba nuklir telah menyebabkan kekacauan di seluruh dunia dan tindak lanjutnya dapat memicu kembali perlombaan senjata dengan implikasi yang mengerikan. Itu diungkapkan Duta Besar Rusia untuk PBB Vassily Nebenzia kepada RIA Novosti.