Halsey Alami Kondisi Darurat Medis di Boston, Tetap Lanjutkan Konser Setelah Jalani Perawatan

Wait 5 sec.

Penyanyi Halsey mengungkapkan dirinya sempat dilarikan ke rumah sakit akibat kondisi darurat medis ringan setelah konser di Boston.