JPNN.com, JAKARTA - Tim esport Onic menjuarai Mobile Legends: Bang Bang Profesional League Indonesia (MPL ID) Season 16 setelah mengalahkan Alter Ego pada Grand Final di Jakarta, Minggu.