Korps Brimob Polri menyambut 446 personel yang selesai bertugas di Papua. Mereka mendapat penghargaan atas dedikasi dan keberhasilan.