JPNN.com - BENGKULU - Seluruh anggota Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) Kota Bengkulu, Provinsi Bengkulu dikerahkan untuk memadamkan kebakaran yang menghanguskan rumah dua tingkat milik Fauzan di Kelurahan Pengantungan, Kecamatan Ratu Samban, Kamis (1/1).