Minibus Rombongan Asal Surabaya Terbalik di Pacet Mojokerto, Imbas Rem Blong

Wait 5 sec.

[img]https://s.kaskus.id/images/2026/01/02/11845964_1047_20260102090512.jpg[/img]Kecelakaan lalu lintas terjadi di jalur turunan AMD Sendi, Dusun Pacet Selatan, Desa Pacet, Kecamatan Pacet, Kabupaten Mojokerto, Kamis (1/1/2026) sore. Sebuah minibus Isuzu bernomor polisi L 7791 AF yang mengangkut rombongan keluarga asal Surabaya mengalami rem blong hingga akhirnya terbalik di badan jalan.Insiden tersebut terjadi sekitar pukul 16.30 WIB saat kendaraan melaju dari arah Kota Batu menuju kawasa...selengkapnya