Banjir hampir satu meter sempat melanda kawasan Kemang, Jakarta Selatan, hingga menyebabkan kemacetan parah. Warga pun berjuang menembus antrean kendaraan.