Polres Dumai laksanakan program Green Policing dengan edukasi lingkungan dan penanaman pohon bersama siswa TK Maryam Macora, menumbuhkan kepedulian sejak dini.