Penampakan Ijazah Jokowi di KPU DKI Jakarta, Sama dengan yang Beredar di Media Sosial

Wait 5 sec.

Pengamat Kebijakan Publik Bonatua Silalahi menunjukkan salinan ijazah mantan Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang telah dilegalisasi atau dilegalisir di Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta, Senin (13/10/2025).