Bahlil Dorong Mandatori E10: Negara Lain Juga Pakai Bensin Etanol

Wait 5 sec.

[img]https://s.kaskus.id/images/2025/10/12/11838466_202510120543270637.jpg[/img]Bloomberg Technoz, Jakarta – Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia menepis anggapan bahwa bahan bakar minyak (BBM) bercampur etanol memiliki kualitas rendah.Dalam kaitan itu, dia kembali menegaskan rencana pemerintah menerapkan mandatori bensin dengan campuran bioetanol 10% atau E10 akan tetap dijalankan.“Kita akan dorong mandatori E10. Artinya apa? Kita wajibkan unt...selengkapnya