Begini Rute Iring-Iringan Pemakaman Paku Buwono XIII

Wait 5 sec.

jogja.jpnn.com, YOGYAKARTA - Kepolisian Daerah Istimewa Yogyakarta (Polda DIY) telah mematangkan rencana pengamanan untuk prosesi pemakaman Raja Keraton Kasunanan Surakarta Hadiningrat, Sri Susuhunan Paku Buwono (PB) XIII, yang akan dimakamkan di Kompleks Makam Raja-raja Mataram, Imogiri, Bantul, pada Rabu (5/11).