Dua orang tewas akibat banjir yang melanda Kabupaten Brebes pada Sabtu, 8 November 2025. Korban diduga tewas setelah terseret banjir bandang dan tersengat listrik.