Sebuah mobil terbakar di Tol Wiyoto Wiyono arah Ancol menuju Pluit. Petugas sedang menangani kebakaran. Pengguna jalan diminta berhati-hati.