Penetapan ini dilakukan dalam pertemuan keluarga Keraton Kasunanan Surakarta Hadiningrat yang dihadiri putra dan putri dalem Sinuhun Pakubuwono XII dan XIII.