Hari Ketiga Pencarian Longsor Cibeunying, 8 Korban Ditemukan Meninggal

Wait 5 sec.

jateng.jpnn.com, CILACAP - Upaya pencarian korban bencana tanah longsor di Desa Cibeunying, Kecamatan Majenang, Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah, memasuki hari ketiga dengan hasil temuan delapan korban dalam kondisi meninggal dunia pada Sabtu (15/11).