Pembangunan tahap II Ibu Kota Nusantara (IKN) resmi dimulai. Otorita IKN menandatangani enam kontrak proyek strategis dan menggelar pre-construction meeting (PCM) terintegrasi di Kantor Kemenko 4, Nusantara, pada Senin (10/11/2025).Artikel Basuki Hadimuljono Saksikan Penandatanganan Enam Kontrak Pembangunan Tahap II IKN Senilai Rp1 Triliun Lebih pertama kali tampil pada BorneoFlash.com.