Banggar DPRD Kota Bogor Soroti 7 Agenda Paripurna untuk Penguatan Fiskal

Wait 5 sec.

JPNN.com, BOGOR - DPRD Kota Bogor resmi menerima draft Rancangan APBD (RAPBD) 2026 yang diserahkan langsung oleh Wali Kota Bogor, Dedie A. Rachim, dalam rapat paripurna.