Anggota DPR nonaktif Ahmad Sahroni menegaskan dirinya berada di Jakarta, tepatnya di rumahnya saat tragedi penjarahan 30 Agustus 2025. Dia mengungkapkan keberadaannya dapat dengan mudah dibuktikan melalui data Imigrasi.