Guru Besar IPB mengingatkan, pentingnya kehati-hatian dan ketepatan langkah pemerintah dalam menata kebijakan penertiban kawasan hutan, khususnya yang berkaitan dengan perkebunan sawit rakyat.