Polisi amankan ratusan bal pakaian bekas impor ilegal di Duren Sawit, Jakarta. Penindakan ini sejalan dengan arahan Presiden untuk penertiban barang bekas.