JPNN.com, JAKARTA - Selebritas Inara Rusli menanggapi tudingan mantan suaminya, Virgoun, yang menyebut dirinya menggadaikan BPKB mobil milik anak tanpa izin.