JPNN.com - Anggota DPR RI Azis Subekti menyebut reformasi terhadap Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) harus diarahkan pada pembenahan sistem penanganan perkara yang lebih terbuka.