Viral di media sosial mobil Lexus dengan nomor pelat RI 25 diduga menyerobot antrean di Gerbang Tol Cilandak. Video itu dibagikan akun Instagram @62dailydose.