Brimob Polda Metro Jaya menggelar antisipasi tawuran di Cipinang Besar Selatan, Jatinegara, Jakarta Timur, untuk memastikan situasi keamanan terjaga.