Venezuela Tuduh AS Serang Instalasi Sipil-Militer Usai Rentetan Ledakan

Wait 5 sec.

Pemerintah Venezuela menuduh AS telah menyerang instalasi sipil dan militer di wilayahnya, setelah setidaknya tujuh ledakan terdengar di ibu kota Caracas.