Laga tersebut akan digelar di Stadio Olimpico pukul 18.30 WIB. Tentunya, kedua tim akan mengincar tiga poin penuh pada pertandingan malam nanti.