REPUBLIKA.CO.ID, PEKANBARU -- Kepolisian Daerah Riau kembali menegaskan komitmennya dalam penegakan hukum terhadap pelaku pembakaran lahan di wilayah hukum Provinsi Riau. Kali ini, Polres Kuantan Singingi mengungkap dan menangkap seorang...