Menteri Hukum Jawab Eks Marinir TNI yang Gabung Militer Rusia Minta Pulang

Wait 5 sec.

MENTERI Hukum Supratman Andi Agtas menjawab soal permintaan mantan anggota marinir TNI Angkatan Laut (AL) Satria Arta Kumbara yang menjadi relawan tentara Rusia.