Setelah Diguncang Gempa M6,0, Poso Alami 11 Gempa Susulan

Wait 5 sec.

BMKG mencatat sebanyak 11 gempa susulan terjadi setelah gempa utama bermagnitudo 6,0 yang mengguncang wilayah Poso, Sulawesi Tengah, Kamis (24/7) malam.