jogja.jpnn.com, YOGYAKARTA - Pemerintah Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, tengah merampungkan penyusunan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) terkait pelaksanaan pemilihan lurah atau kepala desa secara serentak.