Mendagri Muhammad Tito Karnavian merasa bangga karena lembaga pendidikan IPDN yang berada di bawah Kemendagri mampu melahirkan generasi pemikir pemerintahan.