Persija Jakarta Dapatkan Winger Brasil Allano Lima, Macan Kemayoran Makin Kental Aroma Samba!

Wait 5 sec.

Persija Jakarta makin kental aroma samba. Ini bisa dilihat saat Macan Kemayoran resmi menggaet Allano Lima dari klub kasta kedua Liga Brasil, Operario Ferroviario