REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Para ilmuwan ingin tahu penyebab melonjaknya rata-rata suhu bumi selama 15 tahun terakhir. Mereka menganalisis simulasi delapan model iklim.Para ilmuwan menemukan upaya reduksi polusi udara di...