Titik Api Meningkat, Satgas Udara Lanud RSN Bergerak Cepat Selamatkan Riau dari Asap

Wait 5 sec.

Satgas Udara diperkuat dengan dua helikopter patroli, tiga helikopter water bombing, dan dua pesawat modifikasi cuaca milik BNPB.