Hujan deras yang mengguyur Jakarta sejak Senin (12/1/2026) pagi menyebabkan beberapa daerah terendam banjir.