Presiden Prabowo Subianto resmi melantik Anggito Abimanyu resmi ditetapkan sebagai Ketua Dewan Komisioner (DK) Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) untuk periode 20252030. Anggito menggantikan Purbaya Yudhi Sadewa yang saat ini menjadi Menteri Keuangan (Menkeu).