REPUBLIKA.CO.ID, SAMARINDA - Menteri Sosial (Mensos) Saifullah Yusuf menyatakan, sebanyak 100 titik Sekolah Rakyat (SR) dibangun secara permanen di seluruh Indonesia mulai tahun 2025. Sekolah Rakyat merupakan program prioritas untuk...