Trump Ancam Tak Bayar Gaji Tertunda Pegawai Federal Selama Shutdown

Wait 5 sec.

Pemerintahan Donald Trump menuai kecaman setelah memperingatkan pegawai federal yang dirumahkan selama shutdown mungkin tidak akan menerima gaji tertunda.