JPNN.com - BUKITTINGI - Rekaman suara asli Mohammad Hatta atau Bung Hatta akhirnya bisa didengarkan olah warga Bukittinggi, Sumatera Barat, kota kelahiran salah satu proklamator kemerdekaan RI tersebut.