Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta Syafrin Liputo menyebut moda MRT Jakarta kini telah memenuhi enam dimensi integrasi transportasi, meliputi infrastruktur, layanan, rute, tarif, sistem pembayaran, serta data dan informasi.