REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA —Warga Jalan Kramat Oyar RT 06/04, Kelurahan Setu, Kecamatan Cipayung, Jakarta Timur, digegerkan dengan penemuan bayi yang masih hidup di sekitar area pembuangan sampah di wilayah itu...