Banjir rob terjadi di Kabupaten Kepulauan Seribu, DKI Jakarta, siang tadi. Ada lima RT yang terdampak.