Prabowo Saksikan Pertukaran Pernyataan Kehendak Kemitraan Teknologi Pendidikan Indonesia-UEA di Surakarta

Wait 5 sec.

Presiden Prabowo Subianto menyaksikan pertukaran Pernyataan Kehendak (Letter of Intent/LoI) antara Yayasan Khalifa bin Zayed Al Nahyan, Uni Emirat Arab (UEA) dan Kementerian Agama (Kemenag) RI.