Proyek Refinery Development Master Plan (RDMP) Kilang Pertamina Balikpapan (KPB) memasuki fase penyelesaian. Pemerintah memastikan seluruh fasilitas utama kini berada dalam tahap pengecekan akhir (final checking) sebelum beroperasi secara penuh.Artikel RDMP Balikpapan Masuki Tahap Akhir: Kilang Raksasa Rp126 Triliun Siap Diresmikan Presiden Prabowo pertama kali tampil pada BorneoFlash.com.